Video

Banjir Landa Washington, AS Usai Hujan Deras Berhari-Hari

CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
18 November 2021 12:51

Jakarta, CNBC Indonesia - Banjir yang melanda negara bagian Washington di Amerika Serikat mulai surut pada hari rabu setelah sehari sebelumnya banjir menyebabkan 50 ribu warga Washington tidak dapat mengakses listrik. Hujan lebat berhari-hari yang melanda wilayah Pantai Barat Amerika Serikat menyebabkan banjir dan tanah longsor pada awal pekan ini. Bahkan pada puncaknya, banjir dan tanah longsor memutus akses jalan pantai barat dekat dengan perbatasan Kanada. Simak informasinya dalam Program Profit, Kamis 18/11/2021 berikut ini



Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...