Jakarta, CNBC Indonesia - Tren kenaikan kasus harian Covid-19 di tanah air yang terjadi sejak awal pekan ini terhenti.
Satuan Tugas Penanganan Covid-19 melaporkan ada tambahan 683 kasus baru dalam kurun waktu Kamis (28/10/2021) pukul 12.00 WIB hingga Jumat (29/10/2021) pukul 12.00 WIB.