00:56
Jakarta, CNBC Indonesia -Presiden Joko Widodo meninjau pembangunan Tol Semarang - Demak yang menjadi bagian dari jaringan Tol Trans Jawa koridor Pantai Utara. Jalan tol ini nantinya memiliki Dwi Fungsi, mengurai kemacetan dan pengendalian banjir rob.
Simak informasi selengkapnya dalam program Evening Up di CNBC Indonesia, Jumat (11/06/2021)