Video
AS Peringati 500 Ribu Kematian Akibat Covid-19
23 February 2021 20:01
Jakarta, CNBC Indonesia - Gedung putih pada Senin malam waktu setempat memperingati 500 ribu kematian di AS akibat Covid-19. Amerika Serikat menjadi negara dengan jumlah kematian tertinggi akibat corona dengan 512 ribu orang meninggal dunia.
Simak informasi selengkapnya dalam program Evening Up di CNBC Indonesia, Selasa (23/02/2021)
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini