00:41
Jakarta, CNBC Indonesia -Indeks Harga Saham Gabungan menunjukkan gelora penuh semangat dipenghujung tahun 2020. Kedatangan vaksin Covid-19 menjadi salah satu pembangkit mood baik investor. Hal itu turut mendorong aksi beli investor dan mendekatkan IHSG- pada level psikologis 6.000
Simak informasi selengkapnya di program Evening Up CNBC Indonesia (Selasa, 08/12/2020) berikut ini.