08:41
Jakarta, CNBC Indonesia- Di masa pandemi, pelaku bisnis sektor wisata mengharapkan adanya kepastian kebijakan yang bisa berdampak positif untuk mendorong perbaikan dunia usaha di sektor wisata.
Head Of Corporate Business & Airlines Relations Bayu Buana Travel Services, Lim Kim Hay menyebutkan saat ini sektor pariwisata membutuhkan upaya untuk mendorong kepercayaan masyarakat agar dapat merasa nyaman dan aman untuk melakukan perjalanan wisata. Diharapkan pada semester 2-2021 sektor wisata dapat kembali bangkit.
Selengkapnya simak dialog Muhammad Gibran dengan Head Of Corporate Business & Airlines Relations Bayu Buana Travel Services, Lim Kim Hay dalam Profit,CNBCIndonesia (Selasa, 24/11/2020)