Tak Ampuh, WHO Larang Kloroquin Jadi Obat Covid-19
Edward Ricardo Sianturi,
CNBC Indonesia
20 June 2020 06:45
Jakarta, CNBC Indonesia - Organisasi Kesehatan Dunia (World Health Organization/WHO) menyatakan menyetop seluruh penelitian dan penggunaan obat malaria atau Hydrocychloroquine untuk mengobati Covid-19.
Hydrocychloroquine atau Klorokuin yang semula disebut Presiden AS Donald Trump sebagai obat terampuh mengobati Covid-19 ini ternyata tidak bermanfaat dan tak mampu sebagai obat untuk pasien yang terpapar Covid-19.
Tags
Recommendation
-
1.
Loading...
-
2.
Loading...
-
3.
Loading...