Simak! Ini 7 Bantuan untuk Warga Selama PSBB Bodebek
Aristya Rahadian,
CNBC Indonesia
14 April 2020 11:02
Dalam menjalankan PSBB, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyatakan ada tujuh jenis bantuan yang akan disalurkan. Simak selengkapnya dalam infografik berikut.