Jakarta, CNBC Indonesia- China dan Rusia mendorong dewan keamanan PBB untuk mencabut sejumlah sanksi yang diterapkan kepada Korea Utara untuk memecah kebuntuan negosiasi Washington dengan Pyongyang terkait pelucutan nuklir di semenanjung Korea. Usulan China dan Rusia tersebut meliputi pencabutan ekspor patung produk laut, tekstil serta mengurangi cekalan untuk proyek-proyek korut di luar negeri.
Simak informasi selengkapnya di program Power Lunch CNBC Indonesia (Rabu, 18/12/2019) berikut ini.