Jakarta, CNBC Indonesia- Penempatan beberapa sosok dalam jajaran perusahaan BUMN saat ini, dinilai Menteri Negara Pendayagunaan BUMN (1998-1999), Tanri Abeng kurang tepat. Dimana terjadi lobi-lobi politik dari calon direksi BUMN ke partai politik sehingga terjadi politisasi BUMN.
Selengkapnya saksikan dialogĀ Aline Wiratmaja dengan Menteri Negara Pendayagunaan BUMN (1998-1999), Tanri Abeng dalam Power Lunch, CNBC Indonesia (Jum'at, 06/12/2019)