Petugas pemadam kebakaran di Paris, Prancis, melakukan demonstrasi besar-besaran, Rabu (15/10/2019). Mereka berunjuk rasa terkait upah, kondisi kerja dan pensiun yang dianggap sudah tidak layak. Sekitar 7000-10.000 orang ikut dalam demo tersebut. (Foto AP/ Michel Euler)