RI Tak Sendiri, Negara-Negara Ini Juga Pusing dengan Karhutla
02 October 2019 20:26
Jakarta, CNBC Indonesia - Negara-negara lain juga menghadapi hal yang sama dengan Indonesia soal kebakaran hutan dan lahan (Karhutla). Karhutla terjadi lebih luas di negara-negara maju macam Kanada, hingga Amerika Serikat (AS).
Berikut gambaran singkat soal fenomena kebakaran hutan via infografis di bawah ini.
Berikut gambaran singkat soal fenomena kebakaran hutan via infografis di bawah ini.
