Ini Dia Pesawat yang Bikin Bangga RI di Pasar Ekspor!

Raydion Subiantoro,  CNBC Indonesia
13 November 2018 15:31
Terbaru, pesawat ini dibeli oleh Senegal dan Pantai Gading dengan nilai lebih dari Rp 1 triliun.
Pesawat CN235 yang diproduksi PT Dirgantara Indonesia mampu menembus pasar ekspor. Terbaru, pesawat ini dibeli oleh Senegal dan Pantai Gading dengan nilai lebih dari Rp 1 triliun.