Berapa Tingkat Inflasi di Venezuela? 1 juta Persen!

Edward Ricardo, CNBC Indonesia
18 August 2018 13:15
Inflasi Venezuela diperkirakan akan menembus 1.000.000% di 2018
Inflasi Venezuela diperkirakan akan menembus 1.000.000% di 2018, tulis pejabat Dana Moneter Internasional (International Monetary Fund/ IMF). Proyeksi tersebut menjadikan Venezuela sebagai salah satu perekonomian dengan krisis hiperinflasi terburuk sepanjang sejarah modern.

Ekonomi negara Amerika Selatan itu terus runtuh sejak jatuhnya harga minyak di tahun 2014 yang menjadikannya tidak mampu mempertahankan sistem sosialis dari subsidi dan kontrol harga.







Tags

Loading...
Loading...
Loading...
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...