
Video
Pinjol Banyak Masalah, Apa Solusi Tepat Kalau Kepepet?
CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
10 October 2023 20:15
Jakarta, CNBC Indonesia - Banyak alasan mengapa pinjaman online (pinjol) diminati masyarakat. Namun sayangnya, tak sedikit pula yang bermasalah setelah meminjam dana melalui pinjol.
Sebenarnya ada beberapa alternatif yang bisa dilakukan saat benar-benar kepepet. Menurut Financial Expert CNBC Indonesa Ayyi Achmad Hidayah, pinjaman pribadi ke keluarga bisa menjadi opsi saat kepepet. Selain itu, bisa juga ke produk keuangan namun harus sesuai kemampuan.
Selengkapnya saksikan dialog Savira Wardoyo dan Shania Alatas bersama Financial Expert CNBC Indonesa Ayyi Achmad Hidayah di Program Investime CNBC Indonesia, Senin (09/10/2023).
-
1.
-
2.
-
3.