Belanja Gula Lebih Murah di Transmart Pakai Allo, Cek Nih!

Eqqi Syahputra, CNBC Indonesia
05 August 2022 11:20
Penjualan Gula Pasir di Supermarket, Selasa (29/3/2022). (CNBC Indonesia/ Muhammad Sabki)
Foto: Penjualan Gula Pasir di Supermarket, Selasa (29/3/2022). (CNBC Indonesia/ Muhammad Sabki)

Jakarta, CNBC Indonesia - Awal bulan menjadi saat yang tepat untuk berbelanja kebutuhan rumah di Transmart. Apalagi jelang akhir pekan, tentunya stok makanan dan belanjaan harus tersedia di rumah.

Hingga akhir Agustus ini kamu bisa berbelanja lebih hemat di Transmart dengan Allo Bank, terutama untuk membeli sembako seperti gula.

Dengan membayar menggunakan Allo Bank, Kamu dapat menikmati potongan harga berbagai merk gula pasir yang pastinya dapat menghemat kantong Anda sekaligus memenuhi kebutuhan hidup yang manis.

Produk-produk gula yang bisa Anda nikmati diskonnya yakni ada SUS gula pasir putih 1 kg, Rose brand gula pasir premium 1 kg, Rose brand gula pasir lokal 1.000 Gr, SUS gula lokal 1 kg, Gulaku premium hijau 1000 Gr, dan Gulaku tebu (kuning) 1000 Gr.

Semua produk di atas awalnya dibanderol dengan harga Rp 13.500. Namun, jika menggunakan Allo Bank, Anda bisa mendapatkannya hanya dengan harga Rp 12.150.

Kamu bisa download Allo Bank di sini dan langsung upgrade akun mu ke Allo Prime.

Allo Bank juga menyediakan cashback 5%. Caranya yakni dengan menggunakan layanan Allo Paylater. Untuk paylater, Anda bisa registrasi dalam hitungan menit. Paylater Allo Bank menawarkan limit hingga 100 juta dengan pilihan pembayaran untuk 1 atau 3 bulan, 6 bulan, dan 12 bulan kali angsuran.

Sebelumnya, Chairman CT Corp Chairul Tanjung (CT) mengungkapkan kehadiran Allo Bank berangkat dari visi dan misi untuk menjadi bank digital terbaik melalui aplikasi dengan layanan serba ada yang memanfaatkan ekosistem bisnis CT Corp untuk memberikan nilai tambah yang sebesar-besarnya kepada masyarakat.

"Allo Bank menyediakan produk dan layanan perbankan digital inovatif yang terintegrasi dengan ekosistem bisnis CT Corp yang dapat memberikan pengalaman tanpa batas bagi nasabah serta dapat memberikan nilai tambah yang tinggi kepada seluruh pemangku kepentingan terkait," ujarnya.

Jadi tunggu apa lagi? Segera download aplikasinya di sini dan nikmati segala keuntungannya!


(rah/rah)
[Gambas:Video CNBC]
Next Article Khawatir Boros Harga Barang Naik? Lebih Irit Belanja di Sini!

Tags

Related Articles
Recommendation
Most Popular