INVESTIME
Live Now! Ramai-ramai Saham Kena ARB, Investor Harus Gimana?
CNBC Indonesia,
CNBC Indonesia
29 January 2021 18:20
Jakarta, CNBC Indonesia - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ambles dalam hingga 1,96% pada penutupan perdagangan Jumat ini (29/1/2021) di level 5.862,35. Â Saham-saham yang terkoreksi dalam hari ini didominasi oleh saham kena auto reject bawah (ARB).
Apa sih sebetulnya ARBÂ yang dibatasi penurunan maksimal 7% sehari? Bagaimana kiat investor di tengah ramainya saham-saham terkena ARB?
Simak pembahasannya bersama Victoria Venny, Analis PTÂ MNC Sekuritas, di InvesTime CNBCÂ Indonesia, LIVE, Jumat ini (29/1), mulai pukul 18.20 WIB hingga selesai.
[Gambas:Video CNBC]