VIDEO

Begini Nih Tantangan Jadi Dropshipper

CNBC Indonesia TV & Dalton Heru Taruna,  CNBC Indonesia
04 January 2019 15:51
Jakarta, CNBC Indonesia- Menjadi seorang dropshipper membutuhkan ketekunan. Di samping itu, dropshipper juga harus siap menghadapi sejumlah tantangan agar usaha yang tengah dirintis bisa berjalan baik.

Simak penjelasan Co-Founder Alona, Rico Huang dalam program Investime CNBC Indonesia dalam video berikut ini.