Video
Video: Jalan Panjang Harga Emas Menuju Rekor Baru
CNBC Indonesia TV,
CNBC Indonesia
27 January 2026 19:00
Jakarta, CNBC Indonesia -Harga emas dan perak lagi-lagi kembali menembus level psikologis baru. Kedua logam mulia tersebut berhasil mencatatkan rekor tertinggi sepanjang sejarah sebelum akhirnya ditutup lebih rendah.
Simak informasi selengkapnyadalam program Closing Bell CNBC Indonesia (Selasa 27/01/2026) berikut ini.