Video Breaking News
Video: Perdagangan Perdana 2026 Dibuka, IHSG Dibuka Menguat ke 8.680
CNBC Indonesia TV,
CNBC Indonesia
02 January 2026 09:13
Jakarta, CNBC Indonesia- Bursa Efek Indonesia (BEI) resmi membuka perdagangan perdana bursa saham Indonesia di tahun 2026 pada Jum'at, 02 Januari 2026.
Dalam pembukaan perdagangan perdana ini, Indeks harga saham gabungan berhasil dibuka menguat 0,39% ke level 8.680
Selengkapnya saksikan Breaking News,CNBCIndonesia (Jum'at, 02/01/2026)