07:16
Jakarta, CNBC Indonesia - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) ditutup melemah 0,77% atau di level 8.061,06 pada perdagangan hari ini. Seperti apa sentimen yang mempengaruhi IHSG?
Selengkapnya saksikan dialog Syarifah Rahma bersama Equity Analyst CNBC Indonesia Susi Setiawati di Program Closing Bell CNBC Indonesia, Selasa (30/09/2025).