
Video
Inflasi AS Mendidih, The Fed Bakal Makin Hawkish?
CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
15 September 2023 17:20
Jakarta, CNBC Indonesia - Pelaku pasar kembali dibuat geger. Laju inflasi Amerika Serikat yang sempat mencapai 3,2% kini malah kembali terbang ke level 3,7% secara tahunan pada akhir Agustus 2023. Pelaku pasar pun tengah menanti respons Bank Sentral AS.
Simak selengkapnya dalam dialog Market Focus bersama Syarifah Rahma bersama Chairman great Hill Capital Thomas J. Hayes di Program Closing Bell CNBC Indonesia, Jumat (16/09/2023).
-
1.
-
2.
-
3.