Video
Efek "Ngeri" Dibalik Kejatuhan Bank Besar AS, RI Kudu Gimana?
15 March 2023 15:41
Jakarta, CNBC Indonesia- Ekonom Senior, Raden Pardede berpandangan dampak terburuk dari krisis perbankan AS imbas kenaikan suku bunga acuan The Fed adalah sentimen terhadap perbankan itu sendiri.
Dimana kekhawatiran pasar dan sentimen negatif ini bisa mendorong nasabah untuk menahan simpanan maupun pengajuan kredit, imbasnya modal dan aset perbankan bisa terancam. Jika hal ini terjadi maka sektor riil akan ikut terdampak dan resesi ekonomi tidak dapat dihindari.
Lalu apa saja yang harus diwaspadai Pemerintah dan otoritas keuangan AS hingga RI menghadapi kondisi ini? Selengkapnya simak dialog Bramudya Prabowo dengan Ekonom Senior, Raden Pardede di Power Lunch,CNBCIndonesia (Rabu, 15/03/2023)
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini