Lithium "Hambat" RI Jadi Produsen EV Battery, Solusinya Apa?

Video

Lithium "Hambat" RI Jadi Produsen EV Battery, Solusinya Apa?

Market - CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
15 February 2023 10:32

Jakarta, CNBC Indonesia- Deputi Kerjasama Penanaman Modal BKPM, Nurul Ichwan menyebutkan kekurangan Lithium tidak akan menggagalkan Indonesia menjadi Raja Baterai listrik dunia. Dimana penguatan kerjasama RI dengan negara dalam rantai pasok baterai listrik seperti Australia bisa menjadi peluang bagi ekosistem EV battery Indonesia.

Senada dengan BKPM, Kepala PSDMBP Kementerian ESDM, Hariyanto mengungkapkan upaya Kementerian ESDM mendorong kerjasama percepatan upaya eksplorasi potensi mineral terkait baterai listrik termasuk Lithium.

Seperti apa upaya menjadikan RI raja baterai listrik dunia? Selengkapnya saksikan dialog Maria Katarina dengan Deputi Kerjasama Penanaman Modal BKPM, Nurul Ichwan dan Kepala Pusat Sumber Daya Mineral Batubara dan Panas Bumi Badan Geologi Kementerian ESDM, Hariyanto dalam Closing Bell,CNBCIndonesia (Selasa, 14/02/2023)

Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini
Video Terpopuler
    spinner loading
LAINNYA DI DETIKNETWORK
    spinner loading

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT