Terkapar Lawan Dolar AS, Rupiah Dekati Level Rp 15.600/USD

Video Breaking News

Terkapar Lawan Dolar AS, Rupiah Dekati Level Rp 15.600/USD

Market - CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
20 October 2022 09:17

Jakarta, CNBC Indonesia- Penguatan index dollar telah mendorong pelemahan Rupiah menjadi semakin dalam. Mata uang Garuda terpantau anjlok ke 0,55% ke level USD 15.580/USD pada perdagangan Kamis (20/20). Dengan pelemahan ini, rupiah menjadi mata uang berkinerja terburuk di Asia pada awal perdagangan pagi ini.

Selengkapnya simak CNBCIndonesia (Kamis, 20/10/2022)

Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini
Video Terpopuler
    spinner loading
LAINNYA DI DETIKNETWORK
    spinner loading

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT