Nestapa Harga Emas, Terjun Bebas 4 Pekan Beruntun

Edward Ricardo, CNBC Indonesia
09 July 2022 18:55
Infografis, Pergerakan Harga Emas Sepekan

Jakarta, CNBC Indonesia - Harga emas dunia pada perdagangan pekan ini masih mencatatkan koreksi, meski potensi resesi global semakin membesar.

Pada penutupan perdagangan Jumat (8/7/2022) kemarin, harga emas dunia menguat cenderung tipis 0,13% ke level US$ 1.741,8/troy ons.


Tags
Loading...
Loading...
Loading...
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...