Video

Nantikan Hasil FOMC The Fed, IHSG Memerah di Awal Pekan

CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
24 January 2022 09:34

Jakarta, CNBC Indonesia- Indeks Harga Saham Gabungan membuka perdagangan awal pekan, Senin (24/01) di zona merah dan pada pukul 09:03 WIB terpantau melemah 0,60% ke level 6.685 di tengah kekhawatiran pasar terhadap omicron dan hasil putusan FOMC The FEd terkait kepastian kenaikan suku bunga acuan.

Diproyeksi pekan ini IHSG cenderung bergerak terkonsolidasi. Seperti apa analisis pergerakan indeks di awal pekan ini? Selengkapnya simak dialog Monica Chua dan Anneke Wijaya dengan Analis Mirae Asset Sekuritas Indonesia, Juan Oktavianus dalam Squawk Box,CNBCIndonesia (Senin, 24/01/2022)



Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...