Video
Percepat Transisi Energi, Ini Rencana Pembiayaan ADB ke RI
Jakarta, CNBC Indonesia- Pembiayaan Asian Development Bank (ADB) dalam mendorong transisi energi akan meliputi program yang terkait dengan PLN sebagai pemasok utama energi di Indonesia. Selain itu perluasan investasi ke energi terbarukan disebut Vice President ADB, Ahmed M Saeed sebagai langkah untuk mengantisipasi dampak setop operasinya PLTU batu bara.
Ke depan investasi ke infrastruktur yang mendorong upaya menekan dampak kenaikan suhu sekaligus menekan emisi karbon.
Seperti apa strategi pembiayaan ADB mendorong transisi energi di Indonesia? Selengkapnya simak dialog Anneke Wijaya dengan Vice President The Asian Development Bank (ADB), Ahmed M Saeed dalam program Closing Bell, CNBC Indonesia (Rabu, 17/11/2021)