RI Setop PLTU Batu Bara, Penambang: Kami Dukung Pemerintah

Video

RI Setop PLTU Batu Bara, Penambang: Kami Dukung Pemerintah

Market - CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
08 November 2021 17:08

Jakarta, CNBC Indonesia- Asosiasi Penambang Batu Bara Indonesia (APBI) turut mendukung komitmen pemerintah menekan emisi karbon dengan mempercepat penghentian operasional PLTU Batu Bara.

Direktur Eksekutif APBI, Hendra Sinadia optimistis langkah pengurangan pemanfaatan batu bara di Indonesia akan dilakukan dengan bijak mengingat saat ini batu bara masih menjadi sumber energi murah.

Seperti apa penambang menyikapi arah kebijakan RI terkait pemanfaatan batu bara? Selengkapnya simak dialog Muhammad Gibran dengan Direktur Eksekutif Asosiasi Penambang Batu Bara Indonesia (APBI), Hendra Sinadia dalam Closing Bell, CNBC Indonesia (Senin, 08/11/2021)

Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini
Video Terpopuler
    spinner loading
LAINNYA DI DETIKNETWORK
    spinner loading

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT