Video
Analis: IHSG Akhir Pekan Berpeluang DItutup di Zona Positif
03 September 2021 12:55
Jakarta, CNBC Indonesia- Indeks Harga Saham Gabungan berhasil menutup perdagangan Sesi I, Jum'at (03/09/2021) di zona hijau dan terapresiasi 0,14% di level 6.086 setelah sempat tergelincir ke zona merah di awal perdagangan.
Diproyeksi IHSG masih akan terkonsolidasi di sesi 2 namun berpeluang ditutup di zona positif. Speetri apa analisi pergerakan IHSG? Selengkapnya saksikan dialog Anneke Wijaya dengan Equity Research Analyst Mirae Sekuritas Indonesia, Christine Natasya dalam Power Lunch, CNBC Indonesia (Jum'at, 03/09/2021)
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini