Video
RS:Layanan Pasien Non-covid Meningkat Saat Pandemi Terkendali
06 August 2021 18:06
Jakarta, CNBC Indonesia- Rumah Sakit Managing Director Medikaloka Hermina, Aristo Setiawidjaja menyebutkan situasi rumah sakit sudah jauh membaik dari masa lonjakan kasus covid-19 yang sempat menyebabkan hambatan supply obat, nakes dan oksigen.
Diharapkan pengendalian covid-19 bisa mendorong peningkatan layanan untuk pasien umum rumah sakit sehingga pendapatan RS dapat kembali ditingkatkan. Seperti apa dampak pandemi ke kinerja keuangan HEAL?
Selengkapnya simak dialog Aline Wiratmaja dengan Managing Director PT Medikaloka Hermina Tbk (HEAL), Aristo Setiawidjaja dalam Closing Bell, CNBC Indonesia (Jum'at, 06/08/2021)
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini