Video Eksklusif
Astra Infra Buka Peluang Investasi Jalan Tol Luar Jawa
11 April 2021 15:10
Jakarta, CNBC Indonesia- ASTRA Infra Toll Road menilai bisnis jalan tol masih sangat menjanjikan, baik kategori jalan tol yang bersifat konektivitas antar wilayah maupun tol urban area.
Menurut CEO Toll Road Business Astra Infra, Krist Ade Sudiyono saat ini Astra Infra masih fokus untuk mendorong penguatan fundamental bisnis sekaligus menambah aset melalui investasi di ruas jalan tol yang strategis baik di Pulau Jawa maupun Luar Jawa
Seperti apa target dan arah pengembangan bisnis jalan tol Astra Infra? Selengkapnya simak dialog Erwin Surya Brata dengan CEO Toll Road Business Astra Infra, Krist Ade Sudiyono dalam Squawk Box, CNBC Indonesia (Jum'at, 09/04/2021)
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini