11:45
Jakarta, CNBC Indonesia- PT Garuda Indonesia Tbk (GIAA)tetap menerapkan aturn jaga jarak didalam pesawat dengan mengosongkan bangku di tengah, kendati Kementerian Perhubungan telah mencabut kebijakan batas kapasitas 70%.
Direktur Utama Garuda Indonesia, Irfan Setiaputra menyebutkan keputusan ini didasarkan riset internal dan persepsi penumpang terhadap pentingnya social distancing sehingga diharapkan aturan ini mampu menjaga kepercayaan para pelanggan terhadap layanan GIAA. Seperti apa evaluasi Garuda terhadap kapasitas pesawat? Selengkapnya simak dialog Muhammad Gibran dengan Direktur Utama Garuda Indonesia, Irfan Setiaputra dalam Profit,CNBCIndonesia (Selasa, 19/01/2021)