
Video
Ini Dia Penyebab Lambatnya Penyaluran Kredit Perbankan
CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
05 September 2020 13:10
Jakarta, CNBC Indonesia- Pandemi Covid-19 turut memberi dampak pada penyaluran kredit perbankan. Direktur Kredit, PT Bank Mega Tbk (MEGA), Madi Darmadi Lazuardi, mencatat terjadi penurunan permintaan kredit sekaligus meningkatnya risk management perbankan dalam menyalurkan kredit. Namun demikian kemudahan yang diberikan OJK melalui restrukturisasi kredit mampu memberi nafas bagi debitur untuk bertahan
Seperti apa perbankan menghadapi pelemahan kredit kala pandemi? Selengkapnya saksikan dialog Aline Wiratmaja dengan Direktur Kredit, Bank Mega, Madi Darmadi Lazuardi dalam Power Lunch, CNBC Indonesia (Kamis, 03/09/2020).
-
1.
-
2.
-
3.