Kontribusi Swasta Tingkatkan Ketahanan Iklim di Masa Pandemi

Video

Kontribusi Swasta Tingkatkan Ketahanan Iklim di Masa Pandemi

Market - CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
15 August 2020 13:40

Jakarta, CNBC Indonesia- Sektor swasta diharapkan dapat berkontribusi lebih masih dalam mengatasi dampak perubahan iklim serta mencapai ekonomi hijau yang inklusif dan berkelanjutan melalui program-program berkelanjutan. Grup APRIL, ikut berkontribusi dalam menangani perubahan iklim melalui inisiasi program Restorasi Ekosistem Riau atau RER. Hal ini menjadi topik bahasan dalam webseries Indonesia Business Council for Sustainable Development atau IBCSD.

Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini
Video Terpopuler
    spinner loading
LAINNYA DI DETIKNETWORK
    spinner loading

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT