VIDEO

Daftar Laba Emiten Barang Konsumsi Q1-2020

CNBC Indonesia TV,  CNBC Indonesia
03 May 2020 07:14

Jakarta, CNBC Indonesia - Emiten yang tergabung dalam sektor konsumer mengaku masih mencatatkan kinerja yang positif dan juga negatif pada kuartal I/2020.Seperti apa informasinya? Berikut Laba dari beberapa Emiten Konsumer  dalam Program Squawk Box 30 April 2020 berikut ini.