Video
Efek Corona,Pertumbuhan Sektor Properti Diproyeksi Turun 50%
13 April 2020 17:11
Jakarta, CNBC Indonesia- Sektor properti tidak lepas dari dampak penyebaran wabah virus corona di Indonesia. Pengamat Properti, Panangian Simanungkalit, memproyeksi pendapatan sektor properti akan terkontraksi pada Maret-Juni 2020 bisa mencapai 30% -50% dari proyeksi sebelumnya yang mencapai 7-8%. Panangian menyebutkan segmen hotel, ruko, perkantoran, ritel komersial dan perumahan non subsidi akan menjadi segmen yang paling terdampak dari pandemi ini.
Seperti apa pengamat melihat dampak wabah corona bagi pertumbuhan sektor properti? Selengkapnya saksikan dialog Maria Katarina dengan Pengamat Properti, Panangian Simanungkalit dalam Closing Bell, CNBC Indonesia (Senin, 13/04/2020)
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini