Siap IPO, Cashlez Worldwide Segera Akuisisi STI

Video Eksklusif

Siap IPO, Cashlez Worldwide Segera Akuisisi STI

Market - CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
21 March 2020 15:15
Jakarta, CNBC Indonesia- PT Cashlez Worldwide Indonesia berencana melantai di bursa saham pada Maret 2020 dan menargetkan raihan dana segar hingga Rp 100 miliar. Dalam upaya meningkatkan bisnis perusahaan, Presiden Direktur Cashlez Worldwide Indonesia, Tee Teddy Setiawan menyebutkan dana IPO akan digunakan untuk akuisisi mengambilalih 51% saham PT Soft Technology Indonesia (STI).
 
Seperti apa strategi pengembangan bisnis Cashlez Worldwide? Selengkapnya saksikan dialog Maria Katarina dan Head of Research CNBC Indonesia, Arif Gunawan dengan Presiden Direktur Cashlez Worldwide Indonesia, Tee Teddy Setiawan dalam Closing Bell, CNBC Indonesia (Selasa, 17/03/2020)
Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini
Video Terpopuler
    spinner loading
LAINNYA DI DETIKNETWORK
    spinner loading

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT