Ciamik, Harga Emas Lagi Meroket Nih

Arie Pratama, CNBC Indonesia
22 February 2020 18:09
Harga emas sedang dalam tren naik.
Jakarta, CNBC Indonesia -  Harga emas dunia meroket di pekan ini hingga ke level tertinggi tujuh tahun. Dalam 5 hari perdagangan, emas hanya melemah sekali pada Senin (17/2/2020), setelahnya membukukan penguatan beruntun hingga Jumat kemarin.

Emas mengakhiri perdagangan Jumat kemarin dengan menguat 1,48% US$ 1.643,31/troy ons yang merupakan level tertinggi sejak 14 Februari 2013. Total sepanjang pekan ini emas membukukan penguatan 3,7%.


Tags
Loading...
Loading...
Loading...
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...