News Flash

Inilah Sosok yang akan Mengisi Kursi Dirut BTN

CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
11 November 2019 16:18
Jakarta, CNBC Indonesia - Beredar sejumlah nama yang dinilai cocok untuk mengisis posisi Direktur Utama  PT Bank Tabungan Negara Tbk (BBTN) yaitu Pahala Mansury dan Nixon Napitupulu. Nixon merupakan nama yang tak asing di BTN sebab saat ini dia merupakan Direktur Finance Treasury and Strategy BTN sejak 2017.


Simak informasi selengkapnya dalam program Profit di CNBC Indonesia (Senin, 11/11/2019).

Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...