
Breaking News
Bank Mandiri Bukukan Laba Rp 13,3 T
17 July 2019 18:36
Jakarta, CNBC Indonesia- PT Bank Mandiri (Persero) Tbk (BMRI) mencatatkan laba bersih Rp 13,5 triliun pada semester I -2019. Angka ini naik 11% dibandingkan periode yang sama tahun lalu Rp 12,2 triliun. Pertumbuhan laba ini didorong pencapaian pendapatan bunga sebesar Rp 44,5 triliun atau tumbuh 14,85% (YoY) dan penurunan cost of creadit seiring membaiknya kualitas kredit serta efisiensi biaya operasional.
Selengkapnya saksikan pernyataan Direktur Keuangan & Strategi Bank Mandiri, Panji Irawan dalam Breaking News Closing Bell, CNBC Indonesia (Rabu, 17/7/2019).
Selengkapnya saksikan pernyataan Direktur Keuangan & Strategi Bank Mandiri, Panji Irawan dalam Breaking News Closing Bell, CNBC Indonesia (Rabu, 17/7/2019).
Tags
Related Videos
Recommendation

-
1.
-
2.
-
3.