Jakarta, CNBCÂ Indonesia- Perusahaan grup Lippo lainnya, PT Matahari Department Store Tbk (IDX: LPPF) membukukan penurunan laba bersih sepanjang tahun lalu, di tengah ketatnya kompetisi dengan E-Commerce. Laba bersih LPFF anjlok 42% pada 2018.
Selengkapnya dalam News Flash program Squawk Box, CNBC Indonesia, (Selasa, 05/03/2019) di video berikut ini.