CLOSE AD
VIDEO

Rotasi Sektor Saham Yang Kembali Cuan

CNBC Indonesia TV & Bryan Dandy Saputra,  CNBC Indonesia
13 December 2018 15:56
Jakarta, CNBC Indonesia- Empat sektor saham dalam satu bulan terakhir melesat naik. Saham industri dasar dalam sebulan melesat naik 11,8% di Bursa Efek Indonesia.

Lantas bagaimana sektor-sektor lainnya bisa ikut naik secara signifikan pada akhir tahun ini? Selanjutnya sektor mana saja yang berpotensi secara siklus rotasi berada di posisi bawah? Simak selengkapnya dalam video ini?