Beauty Journey

Video: Ternyata, Ini Alasan Felicya Angelista Pilih Idol Korea Jadi BA

CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
22 April 2024 14:52

Jakarta, CNBC Indonesia - Jakarta, CNBC Indonesia - Scarlett menjadi salah satu brand lokal produk kecantikan yang diminati masyarakat. Sejak kemunculannya, Scarlett dikenal kerap menjadikan idol Korea sebagai brand ambassador (BA). Lantas apa pertimbangannya?

Menurut Founder Scarlet Felicya Angelista, masyarakat Indonesia saat ini banyak menggemari idol Korea dan hal inilah yang menjadi alasan menjadikan mereka sebagai BA. Meski begitu, Feli menuturkan untuk menjadikan Idol Korea sebagai BA tentu tidak mudah. Ada berbagai pertimbangan yang diminta, seperti apa?

Selengkapnya saksikan dialog Andi Shalini bersama Founder Scarlet Felicya Angelista dalam program Profit Closing Bell Indonesia, Jumat (19/04/2024).



Tags

Related Videos
Recommendation
  • 1.
    Loading...
  • 2.
    Loading...
  • 3.
    Loading...