Jakarta, CNBC Indonesia - Sungai adalah salah satu sumber air yang sangat penting bagi kehidupan manusia. Namun, sejumlah sungai yang seharusnya dialiri oleh air bersih justru sangat tercemar sehingga tidak dapat dimanfaatkan sama sekali.