Nominasi berikutnya ada Andrea Riseborough, sebagai Leslie Rowland, seorang ibu tunggal yang beralih ke alkoholisme setelah menghabiskan semua hadiah uang yang dia terima setelah memenangkan lotre. Dia segera menemukan kesempatan untuk mengubah hidupnya ketika seorang pemilik motel menawarinya pekerjaan. (Photo by Wiktor Szymanowicz/Anadolu Agency via Getty Images)