Foto Internasional
'Puasa' dari 1924, Potret Filipina Raih Emas Olimpiade 2020
27 July 2021 12:05
Filipina menorehkan sejarah di Olimpiade Tokyo 2020. Filipina mendapatkan medali emas pertama sejak keikutsertaan mereka di Olimpiade pada 1924.