Jakarta, CNBC Indonesia- Mempercantik diri kini bukan hanya sekedar hobi. Melalui pemanfaatan platform digital seperti Youtube atau Instagram, hobi mempercantik diri bisa menghasilkan pundi-pundi hingga jutaan rupiah loh! Apa tips and triknya? Mega Cintasih membagikan pengalamannya sebagai seorang Beauty Vlogger dalam Profit CNBC Indonesia, berikut ini.
(gus)