Mathius Awoitauw & Peran Masyarakat Adat di Ekonomi Jayapura

CNBC Indonesia Awards 2021

Mathius Awoitauw & Peran Masyarakat Adat di Ekonomi Jayapura

Entrepreneur - CNBC Indonesia TV, CNBC Indonesia
15 November 2021 15:34

Jakarta, CNBC Indonesia- CNBC Indonesia menggelar CNBC Indonesia Awards 2021 sebagai wujud apresiasi dan kinerja yang telah diraih para pelaku ekonomi dan dunia usaha sepanjang tahun 2021.

Dalam CNBC Indonesia Awards 2021 Kategori 'The Best Regional Leaders' Bupati Jayapura, Mathius Awoitauw menyampakan bagaimana ajang Pekan Olahraga Nasional 2021 di Papua menjadi penopang bangkitnya ekonomi daerah di wilayah Paling Timur Indonesia. Dimana perhelatan PON dapat sukses di 4 hal yakni sukses penyelenggaraan, sukses prestasi, sukses ekonomi dan sukses administrasi.

Bupati Jayapura, Mathius Awoitauw menyebutkan PON menjadi tonggak untuk menggerakkan sumber pertumbuhan ekonomi mulai dari pariwisata, kuliner, UMKM hingga transportasi yang melibatkan masyarakat adat.

Seperti apa upaya pemda mendorong pembangunan ekonomi daerah? Selengkapnya simak dialog Exist In Exist dengan Bupati Jayapura, Mathius Awoitauw di CNBC Indonesia Awards 2021 (Senin, 15/11/2021)

Saksikan live streaming program-program CNBC Indonesia TV lainnya di sini
Video Terpopuler
    spinner loading
LAINNYA DI DETIKNETWORK
    spinner loading

ADVERTISEMENT

ADVERTISEMENT